VISI DAN MISI
VISI : Unggul Dalam Prestasi, Teladan dan Berwibawa Dalam Pengelolaan, Tangguh dan Dinamis Hadapi Tantangan Global
MISI :
- Membina dan Meningkatkan Karakter Civitas Akademika dengan Pengamalan Nilai-nilai Keagamaan (Religiusitas) Yang Dijiwai Semangat Keteladanan dan Kewibawaan Menuju Terbentuknya Perilaku Akhlak Mulia
- Meningkatkan Profesionalisme Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan Menuju Terwujudnya Pelayanan Prima Kepada Peserta Didik Secara Bertahap dan Berkelanjutan
- Meningkatkan Prestasi Peserta Didik Bidang Akademik dan Nonakademik, Sains dan Teknologi, Seni, Budaya, dan Olahraga
- Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas Lulusan Ke Perguruan Tinggi Negeri dan Perguruan Tinggi Swasta
- Mewujudkan Tata Kelola Sarana Prasarana Sekolah Yang Rapi dan Sistematis Serta Tata Kelola Lingkungan Sekolah Yang Sehat, Bersih, Asri, Rindang, Hijau dan Nyaman Untuk Aktivitas Belajar
- Menjalin Kerjasama Yang Harmonis Dengan Instansi Terkait Atau Stakeholder Untuk Meningkatkan Kemajuan Sekolah
- Meningkatkan Suasana Harmonis Diantara Warga Sekolah